
Jembatan merupakan satu struktur yang dibuat untuk menyeberangi jurang atau rintangan seperti sungai, rel kereta api ataupun jalan raya. Ia dibangun untuk membolehkan laluan pejalan kaki, pemandu kenderaan atau kereta api di atas halangan itu. Di Indonesia jembatan merupakan sarana penting yang menjadi penghubung antar daerah khususnya di daerah yang banyak terdapat sungai, seperti Kalimantan Selatan contohnya yang terkenal dengan sebutan kota Seibu Sungai. Selain itu jembatan juga dapat menghubungkan satu pulau dengan yang lain.
Berikut 10 Jembatan Terpanjang yang ada di Indonesia
10. Jembatan Kutai Kartanegara (580 m)
Jembatan ini terletak...